Urutan Bintang Zodiak Horoskop Serta Penjelasannya Secara Lengkap
Penjelasan secara lengkap tentang bintang zodiak atau horoskop beserta urutannya. Sifat umum dan ciri khas dari orang yang lahir pada bulan tertentu.
Urutan Bintang Zodiak dan Horoskop. Halo, Pembaca, apa kabarnya hari ini? Anda sedang mencari pengetahuan tentang zodiak?
Ya, Anda sudah berada di artikel yang tepat. Atau sedang mencari urutan yang tepat? Kami jelaskan juga.
Di sini kita hadirkan seluk beluk lengkap tentang zodiak atau horoskop dari semua bintang yang sudah dikenal secara umum.
Yuk kita simak pembahasannya.
Berasal dari bahasa Yunani yaitu zodiakos kuklos yang berarti lingkaran binatang.
Secara umum, zodiak yang sekarang kita sebut astrologi digunakan oleh bangsa China, Mesopotamia, Lembah Indus, Mesir, untuk memprediksi atau mencerminkan karakteristik kepribadian.
Dalam tataran personal, zodiak mampu memberikan gambaran tentang sifat dan ciri personal, kekuatan dan kelemahan diri.
Oleh karenanya, dimanfatkan sebagai metode untuk memahami potensi, meningkatkan kesadaran diri, dan mengajarkan kita untuk hidup harmonis dengan alam semesta dan seisinya.
Tindak tanduknya kelihatan sangat cekatan. Pandai dan mudah memaafkan siapa saja yang pernah menyakiti hatinya.
Hanya saja sering pelupa, sehingga kerap dianggap sebagai orang yang suka ingkar janji.
Penyakit syaraf, sakit jantung dan beri-beri mudah menyerang golongan ini.
2. Abraham Lincoln
3. Franklin D Rosevelt
Salah satu sifatnya yang menonjol ialah suka bergaul dan merupakan keberuntungannya karena tidak akan menyusahkan dirinya sendiri. Dia lebih menyukai perdamaian daripada keributan.
Pendiriannya kadang tidak tetap dan sifatnya fesimis. Ia mudah terserang sakit beri-beri.
2. George Washington
3. Michael Gorbacev
Daya pikirnya luas dan selalu ingin berkembang. Sifat pantang mundurnya dalam segala hal menyebabkan dia dapat menjadi pemimpin yang sukses
Dalam mengerjakan sesuatu ingin lekas-lekas selesai. Tapi dibalik itu semua dia membela mati-matian orang yang dianggapnya benar.
Dalam bidang kesehatan, biasanya orang Aries termasuk golongan orang-orang yang jarang sakit.
2. Otto Iskandar Dinata
3. Thomas Jefferson
Tetapi kalau sudah marah, dia bisa mengamuk luar biasa, seperti Banteng jika sedang marah.
Dia pandai berhemat, tetapi kalau menginginkan sesuatu tidak ragu-ragu untuk mengeluarkan uangnya.
Dalam pergaulan dia amat menyenangkan. Tidak suka mencampuri urusan orang lain. Sangat mencintai keluarganya.
Hanya saja kadang-kadang bertingkah sangat aneh, bermuram durja tanpa ada sebab musababnya.
Karena itu golongan ini agak mudah terserang penyakit urat saraf, kepala dan jantung.
2. William Shakespeare
3. Adolf Hitler
Sikapnya yang kurang baik adalah pendapatnya sering berubah, dengan kata lain berpendirian tidak tetap.
Tetapi daya berpikirnya luas dan jiwanya selalu hidup tidak senang pada peradaban yang kuno.
Otaknya cerdas, firasatnya tajam, tetapi sayang pikirannya tidak mantap sehingga suatu pekerjaan yang dtangani belum selesai, dia sudah membuat pekerjaan yang lain lagi.
Tangannya senantiasa terbuka bagi siapa saja yang memerlukan pertolongannya. Kesehatan yang perlu dijaga baik-baik adalah sakit pada pencernaan, sakit urat saraf dan sakit tekanan darah tinggi.
2. Soeharto
3. John Wayne
Sifat penyayangnya amat besar, terutama terhadap binatang. Golongan ini tidak senang foya-foya, dia lebih senang tinggal di rumah daripada berpergian.
Dalam pergaulan, golongan ini pandai membawakan diri. Sifat disiplin dan tertibnya sangat menonjol, sehingga dia kelihatan cerewet.
2. Raja Edrward
3. BJ Habibie
Karena itu, dimana-mana golongan ini dipercaya orang, sayangnya dia sangat mudah naik darah walaupun sesudah itu juga cepat menjadi baik sekali.
Jiwanya yang optimis itu menyebabkan dia sering berhasil terutama dalam bidang pekerjaan.
Sayang sekali dia berani berbohong dan menipu untuk kepentingan dirinya sendiri.
Kesehatan yang perlu diperhatikan adalah sakit ginjal, tekanan darah tinggi, juga sakit pada pencernaan mudah sekali menyerang golongan ini.
2. Hendry Ford
3. Napoleon Bonaparte
Dia tidak mau menerima begitu saja apa yang diterangkan seseorang dan pekerjaannya selalu kelihatan rapih.
Golongan ini tidak senang menonjolkan diri di depan umum, firasatnya amat tajam. Jika dia ingin mengetahui sesuatu hal, pasti akan diselidiki secara detail.
Sangat mencintai keluarganya, suka mencampuri urusan orang lain dan cerewet.
Berpakaian rapi, senang pada warna tua. Sesak nafas, kepala pusing dan sakit jantung merupakan sakit yang mudah sekali menyerang.
2. Teguh Karya
3. John Dalton
Dalam mengambil suatu keputusan kadang-kadang tampak ceroboh, sehingga menyesal kemudian hari.
Dalam bergaul dia pandai menyesuaikan diri sehingga kawan-kawannya banyak.
Kalau sudah marah, lupa daratan, meskipun kalau sudah sadar akan menyesal. Senang berpakaian indah dan daya tariknya besar.
Sakit maag, sakit kuning dan sakit amandel adalah salah satu penyakit yang mudah sekali menyerang golongan ini.
2. John Lennon
3. Margaret Thatcher
Sifatnya yang agak aneh adalah sering merahasiakan sesuatu. Kalau dia punya sifat baik, maka akan menjadi orang yang benar-benar baik.
Tapi jika mempunyai sifat jelek, ia akan benar-benar menjadi seorang penjahat yang lihai. Orang dari golongan ini biasanya tabah dalam menghadapi segala rintangan.
Dalam pekerjaan termasuk orang yang ulet. Golongan ini juga termasuk orang yang suka bersenda gurau.
Senang terhadap pujian-pujian dan akan memberikan segala miliknya apabila ada orang yang pandai mengambil hatinya.
2. Pangeran Diponegoro
3. Pablo Piccaso
Biasanya memiliki tubuh yang kuat, maka dari itu sangat cocok kalau menjadi atlit atau olahragawan.
Rajin bekerja terutama dalam menyelidiki sesuatu yang baru, pasti diusahakannya sampai dapat.
Jiwa sosialnya besar tapi sayang sekali golongan ini sangat keras kepala alias kepala batu, kadang-kadang sombong sekali.
Sakit perut, telinga, syaraf dan sakit pada hati merupakan penyakit yang mudah sekali timbul pada golongan ini.
2. Beethoven
3. Winston Curchill
Orang dari golongan ini juga mempunyai sikap yang pantang mundur. Dia pun dapat menjadi seorang pemimpin yang baik terhadap anak buahnya.
Terkadang hal itu menguntungkan bagi dirinya. Hal inilah yang membuatnya sesekali kurang berhasil dalam menempuh suatu usaha.
Sifatnya yang pesimis dan penyakit kulit, gangguan alat pencernaan merupakan penyakit yang mudah menyerangnya.
2. Richard M Nixon
3. Louis Pasteur
Baca juga: 8 Raja FTV SCTV yang Mempesona
Demikian pembahasan Urutan Bintang Zodiak Horoskop ini. Semoga menjadi ilmu pengetahuan bari para pembaca setia blog ini. Salam hangat.
Ya, Anda sudah berada di artikel yang tepat. Atau sedang mencari urutan yang tepat? Kami jelaskan juga.
Di sini kita hadirkan seluk beluk lengkap tentang zodiak atau horoskop dari semua bintang yang sudah dikenal secara umum.
Yuk kita simak pembahasannya.
Urutan Bintang Zodiak dan Horoskop
Zodiak adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan lingkaran atas dua belas divisi yang berpusat pada jalur matahari.Berasal dari bahasa Yunani yaitu zodiakos kuklos yang berarti lingkaran binatang.
Secara umum, zodiak yang sekarang kita sebut astrologi digunakan oleh bangsa China, Mesopotamia, Lembah Indus, Mesir, untuk memprediksi atau mencerminkan karakteristik kepribadian.
Dalam tataran personal, zodiak mampu memberikan gambaran tentang sifat dan ciri personal, kekuatan dan kelemahan diri.
Oleh karenanya, dimanfatkan sebagai metode untuk memahami potensi, meningkatkan kesadaran diri, dan mengajarkan kita untuk hidup harmonis dengan alam semesta dan seisinya.
Zodiak Aquarius
- Arti: Penuang Air
- Simbol: Dua garis gelombang
- Periode: 20 Januari - 18 Februari
- Jodoh: Gemini, Cancer, Sagitarius
Sifat-sifat Umum
Aquarius yang dilambangkan dengan simbol pengangkut air ini mempunyai sifat sosial, senang bergaul dan banyak kawan.Tindak tanduknya kelihatan sangat cekatan. Pandai dan mudah memaafkan siapa saja yang pernah menyakiti hatinya.
Hanya saja sering pelupa, sehingga kerap dianggap sebagai orang yang suka ingkar janji.
Ciri-Ciri Khas
Perasaannya sangat halus dan tajam sehingga agak mudah tersinggung. Tetapi dia sangat suka menolong orang lain dan sangat suka perdamaian.Penyakit syaraf, sakit jantung dan beri-beri mudah menyerang golongan ini.
Orang-Orang Terkenal
1. Charles Dharwin2. Abraham Lincoln
3. Franklin D Rosevelt
Zodiak Pisces
- Arti: Ikan
- Simbol: Dua Ikan
- Periode: 19 Februari - 19 Maret
- Jodoh: Cancer, Leo, Scorpio
Sifat-Sifat Umum
Pisces yang dilambangkan dengan simbol ikan ini mempunyai sifat suka mengalah dan agak kikir.Salah satu sifatnya yang menonjol ialah suka bergaul dan merupakan keberuntungannya karena tidak akan menyusahkan dirinya sendiri. Dia lebih menyukai perdamaian daripada keributan.
Ciri-Ciri Khas
Umumnya golongan Pisces mempunyai perasaan halus, mudah tersinggung tapi mempunyai tangan terbuka untuk menolong siapa saja yang ada dalam kesukaran.Pendiriannya kadang tidak tetap dan sifatnya fesimis. Ia mudah terserang sakit beri-beri.
Orang-Orang Terkenal
1. Douwes Dekker2. George Washington
3. Michael Gorbacev
Zodiak Aries
- Arti: Domba
- Simbol: Tanduk Domba
- Periode: 21 Maret - 19 April
Sifat-Sifat Umum
Aries yang dilambangkan dengan simbol Domba ini mempunyai sifat agak keras kepala dan suka akan hal-hal baru.Daya pikirnya luas dan selalu ingin berkembang. Sifat pantang mundurnya dalam segala hal menyebabkan dia dapat menjadi pemimpin yang sukses
Ciri-Ciri Khas
Jiwa yang selalu riang gembira menyebabkan dia tumbuh sehat dan kuat. Cita-citanya sangat tinggi hingga kadang-kadang tak tercapai.Dalam mengerjakan sesuatu ingin lekas-lekas selesai. Tapi dibalik itu semua dia membela mati-matian orang yang dianggapnya benar.
Dalam bidang kesehatan, biasanya orang Aries termasuk golongan orang-orang yang jarang sakit.
Orang-Orang Terkenal
1. HC Andersen2. Otto Iskandar Dinata
3. Thomas Jefferson
Bintang Taurus
- Arti: Sapi
- Simbol: Sapi Jantan
- Periode: 20 April - 20 Mei
- Jodoh: Libra, Leo, Capriconus
Sifat-Sifat Umum
Taurus yang dilambangkan dengan simbol banteng ini mempunyai sifat sabar, telaten dan mudah menyesuaikan diri.Tetapi kalau sudah marah, dia bisa mengamuk luar biasa, seperti Banteng jika sedang marah.
Dia pandai berhemat, tetapi kalau menginginkan sesuatu tidak ragu-ragu untuk mengeluarkan uangnya.
Ciri-Ciri Khas
Termasuk golongan pendiam, hatinya keras dan tidak mau diperintah. Tidak boleh diajar dengan kekerasan.Dalam pergaulan dia amat menyenangkan. Tidak suka mencampuri urusan orang lain. Sangat mencintai keluarganya.
Hanya saja kadang-kadang bertingkah sangat aneh, bermuram durja tanpa ada sebab musababnya.
Karena itu golongan ini agak mudah terserang penyakit urat saraf, kepala dan jantung.
Orang-Orang Terkenal
1. Hirohito, Kaisar Jepang2. William Shakespeare
3. Adolf Hitler
Bintang Gemini
- Arti: Kembar
- Simbol: Orang Kembar
- Periode: 21 Mei - 21 Juni
- Jodoh: Aries, Taurus, Scorpio
Sifat-Sifat Umum
Gemini yang dilambangkan dengan simbol orang kembar ini mempunyai sifat sosial.Sikapnya yang kurang baik adalah pendapatnya sering berubah, dengan kata lain berpendirian tidak tetap.
Tetapi daya berpikirnya luas dan jiwanya selalu hidup tidak senang pada peradaban yang kuno.
Ciri-Ciri Khas
Jiwanya bebas menyebabkan dia kelihatan lebih lincah. Dalam pergaulan ia mudah menyesuaikan diri tapi mudah pula tersinggung.Otaknya cerdas, firasatnya tajam, tetapi sayang pikirannya tidak mantap sehingga suatu pekerjaan yang dtangani belum selesai, dia sudah membuat pekerjaan yang lain lagi.
Tangannya senantiasa terbuka bagi siapa saja yang memerlukan pertolongannya. Kesehatan yang perlu dijaga baik-baik adalah sakit pada pencernaan, sakit urat saraf dan sakit tekanan darah tinggi.
Orang-orang Terkenal
1. Ir Soekarno2. Soeharto
3. John Wayne
Bintang Cancer
- Arti: Kepiting
- Simbol: Jepit Kepiting
- Periode: 22 Juni - 22 Juli
- Jodoh: Pisces, Aries, Scorpio
Sifat-Sifat Umum
Cancer yang dilambangkan dengan simbol Kepiting ini berperasaan sangat halus dan suka menyendiri.Sifat penyayangnya amat besar, terutama terhadap binatang. Golongan ini tidak senang foya-foya, dia lebih senang tinggal di rumah daripada berpergian.
Ciri-Ciri Khas
Meskipun termasuk golongan pendiam tetapi gerak geriknya juga lincah dan cerdas. Sayang dia suka sekali melamun, berangan-angan dan angan-angannya tidak menentu.Dalam pergaulan, golongan ini pandai membawakan diri. Sifat disiplin dan tertibnya sangat menonjol, sehingga dia kelihatan cerewet.
Orang-Orang Terkenal
1. Rembrant2. Raja Edrward
3. BJ Habibie
Bintang Zodiak Leo
- Arti: Singa
- Simbol: Singa Jantan
- Periode: 23 Juli - 22 Agustus
- Jodoh: Aries, Aquarius, Virgo
Sifat-Sifat Umum
Leo yang dilambangkan dengan Singa ini bersifat jujur, pemberani dan terus terang.Karena itu, dimana-mana golongan ini dipercaya orang, sayangnya dia sangat mudah naik darah walaupun sesudah itu juga cepat menjadi baik sekali.
Ciri-Ciri Khas
Setia dalam persahabatan, cerdas, berjiwa besar dan agung. Termasuk golongan yang sabar, tapi kalau sudah marah seperti singa adanya.Jiwanya yang optimis itu menyebabkan dia sering berhasil terutama dalam bidang pekerjaan.
Sayang sekali dia berani berbohong dan menipu untuk kepentingan dirinya sendiri.
Kesehatan yang perlu diperhatikan adalah sakit ginjal, tekanan darah tinggi, juga sakit pada pencernaan mudah sekali menyerang golongan ini.
Orang-Orang Terkenal
1. Mohammad Hatta2. Hendry Ford
3. Napoleon Bonaparte
Bintang Virgo
- Arti: Perawan
- Simbol: Wanita
- Periode: 23 Agustus - 22 September
- Jodoh: Capricornus, Taurus, Leo
Sifat-Sifat Umum
Virgo yang dilambangkan dengan simbol gadis ini berarti kesucian. Sifatnya yang selalu tampak ialah kritis, cocok baginya untuk menjadi kritikus.Dia tidak mau menerima begitu saja apa yang diterangkan seseorang dan pekerjaannya selalu kelihatan rapih.
Golongan ini tidak senang menonjolkan diri di depan umum, firasatnya amat tajam. Jika dia ingin mengetahui sesuatu hal, pasti akan diselidiki secara detail.
Ciri-Ciri Khas
Biasanya keras kepala dan bila pernah ditolong seseorang dia tidak mudah melupakannya, demikian juga sebaliknya.Sangat mencintai keluarganya, suka mencampuri urusan orang lain dan cerewet.
Berpakaian rapi, senang pada warna tua. Sesak nafas, kepala pusing dan sakit jantung merupakan sakit yang mudah sekali menyerang.
Orang-Orang Terkenal
1. Goethe2. Teguh Karya
3. John Dalton
Bintang Libra
- Arti: Seimbang
- Simbol: Timbangan
- Periode: 23 September - 23 Oktober
- Jodoh: Gemini, Pisces, Virgo
Sifat-Sifat Umum
Libra yang dilambangkan dengan simbol timbangan ini biasanya mudah tersinggung karena perasaannya halus.Dalam mengambil suatu keputusan kadang-kadang tampak ceroboh, sehingga menyesal kemudian hari.
Ciri-Ciri Khas
Golongan ini biasanya kurang berani berdiri sendiri. Selalu ingin bergantung pada orang lain dan gampang putus asa.Dalam bergaul dia pandai menyesuaikan diri sehingga kawan-kawannya banyak.
Kalau sudah marah, lupa daratan, meskipun kalau sudah sadar akan menyesal. Senang berpakaian indah dan daya tariknya besar.
Sakit maag, sakit kuning dan sakit amandel adalah salah satu penyakit yang mudah sekali menyerang golongan ini.
Orang-Orang Terkenal
1. Mahatma Gandhi2. John Lennon
3. Margaret Thatcher
Zodiac Scorpio
- Arti: Kalajengking
- Simbol: Kalajengking
- Periode: 24 Oktober - 21 November
- Jodoh: Gemini, Pisces, Scorpio
Sifat-Sifat Umum
Scorpio yang dilambangkan dengan simbol Kalajengking ini mempunyai semangat yang kuat dalam menempuh segala hal.Sifatnya yang agak aneh adalah sering merahasiakan sesuatu. Kalau dia punya sifat baik, maka akan menjadi orang yang benar-benar baik.
Tapi jika mempunyai sifat jelek, ia akan benar-benar menjadi seorang penjahat yang lihai. Orang dari golongan ini biasanya tabah dalam menghadapi segala rintangan.
Ciri-Ciri Khas
Pendiriannya tetap dan teguh dalam menghadapi segala godaan. Kalau mempunyai rahasia tak mau dibicarakan kepada orang lain walau sahabatnya sekalipun.Dalam pekerjaan termasuk orang yang ulet. Golongan ini juga termasuk orang yang suka bersenda gurau.
Senang terhadap pujian-pujian dan akan memberikan segala miliknya apabila ada orang yang pandai mengambil hatinya.
Orang-Orang Terkenal
1. Chiang Kai Sek2. Pangeran Diponegoro
3. Pablo Piccaso
Zodiak Sagitarius
- Arti: Panah
- Simbil: Pemanah
- Periode: 22 November - 21 Desember
- Jodoh: Leo, Libra, Taurus
Sifat-Sifat Umum
Sagitarius yang dilambangkan dengan simbol orang memanah ini mempunyai sifat pemberani mengadu untung.Biasanya memiliki tubuh yang kuat, maka dari itu sangat cocok kalau menjadi atlit atau olahragawan.
Ciri-Ciri Khas
Golongan ini biasanya termasuk golongan yang cerdas dan mudah menangkap sesuatu.Rajin bekerja terutama dalam menyelidiki sesuatu yang baru, pasti diusahakannya sampai dapat.
Jiwa sosialnya besar tapi sayang sekali golongan ini sangat keras kepala alias kepala batu, kadang-kadang sombong sekali.
Sakit perut, telinga, syaraf dan sakit pada hati merupakan penyakit yang mudah sekali timbul pada golongan ini.
Orang-Orang Terkenal
1. Dewi Sartika2. Beethoven
3. Winston Curchill
Bintang Capricornus
- Arti:Makara
- Simbol: Kambing
- Periode: 22 Desember - 19 Januari
- Jodoh: Virgo, Taurus, Gemini
Sifat-Sifat Umum
Capricornus dilambangkan dengan simbol Kambing ini mempunyai sikap yang tekun dalam mengerjakan sesuatu meskipun kadang-kadang harus menempuh berbagai kesukaran.Orang dari golongan ini juga mempunyai sikap yang pantang mundur. Dia pun dapat menjadi seorang pemimpin yang baik terhadap anak buahnya.
Ciri-Ciri Khas
Kekurangan orang Capricornus adalah tidak mudah percaya akan omongan orang lain karena dianggapnya sebagai bahan pengacau belaka.Terkadang hal itu menguntungkan bagi dirinya. Hal inilah yang membuatnya sesekali kurang berhasil dalam menempuh suatu usaha.
Sifatnya yang pesimis dan penyakit kulit, gangguan alat pencernaan merupakan penyakit yang mudah menyerangnya.
Orang-Orang Terkenal
1. Sultan Hasanuddin2. Richard M Nixon
3. Louis Pasteur
Baca juga: 8 Raja FTV SCTV yang Mempesona
Demikian pembahasan Urutan Bintang Zodiak Horoskop ini. Semoga menjadi ilmu pengetahuan bari para pembaca setia blog ini. Salam hangat.